Gerak Cepat, Juventus Siap Bajak Bintang Barcelona Buruan Utama Manchester United

Menurut sebuah laporan media Spanyol, Sergino Dest tengah mempertimbangkan untuk meninggalkan Barcelona dan pindah ke AS Roma di bursa transfer musim panas.
Bek kanan Timnas Amerika Serikat itu dilaporkan telah sangat terbuka untuk meninggalkan Barcelona pada musim panas nanti.
Dest bakal pergi jika Blaugrana memperpanjang kontrak Dani Alves dan mendatangkan Noussair Mazraoui dari Ajax menjelang musim 2022/23.
Sergino Dest bergabung dengan Barcelona dari Ajax pada Oktober 2020, tapi kariernya di Camp Nou terbilang tak terlalu gemilang.
Tapi perlahan posisinya tergantikan Dani Alves dan Sergi Roberto, meskipun akhir-akhir ini kembali menampilkan beberapa penampilan yang mengesankan.
Baca selengkapnya: Masa Depannya Tak Menentu, Bek Barcelona Segera Hijrah ke AS Roma