14.4K
In-depth
Mengenal 12 Pesepakbola Muda Thailand dan Cita-citanya Usai Bebas dari Jebakan Gua
© theguardian

Sepakbola yang terperangkap di gua Thailand.
Pemain Belakang
Di lini belakang tim ini mempercayainya ke Pornchai Kamluang (16 tahun) dan Panumas Saengdee (13 tahun). Keduanya dianggap ideal mengisi posisi belakangan karena punya fisik yang bugar dan pergerakannya yang cair.