3.4K
Bola Internasional
De Bruyne Harap Man City Datangkan Pemain Muda
© INDOSPORT

Manchester City.
Datangkan Pemain Muda
Dalam rencana pembelian pemain, De Bruyne memberi sinyal bahwa klub telah mengatur untuk mendatangkan banyak pemain muda.
“Tentu saja, klub telah merencanakan untuk mendatangkan pemain muda. Kami ingin membuat kesuksesan yang ada sekarang ini terus berlanjut. Bukan suatu kebetulan pemain yang didatangkan memiliki usia yang hampir sama. Tujuannya, memang agar kami bisa membangun tim bersama-sama nanti,” pungkasnya.
Ia menambahkan kompetisi akan lebih ketat musim depan, karena City tak hanya berfokus pada Liga Primer namun juga Liga Champions dan kompetisi lainnya.
City diprediksi akan terus mempertahankan beberapa pemain muda andalan seperti Ederson, Leroy Sane, Raheem Sterling, dan Gabriel Jesus untuk membawa prestasi klub di masa depan.